Headlines News :
Home » » Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kegiatan Bisnis

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kegiatan Bisnis








   Faktor-faktor yang mempengaruhi kegiatan bisnis
  a.    Faktor Ekonomi dipengaruhi :
   1)      Jenis usaha yang dipilih harus jenis usaha yang memproduksi kebutuhan masyarakat belum jenuh pasarnya, menguntungkan. Alasannya barang yang dihasilkan akan laku terjual karena benar-benar dibutuhkan masyarakat, pasar yang dimasuki, jumlah produsennya masih sedikit sehingga mungkin akan memenangkan persaingan usaha masih besar, usaha yang menguntungkan akan memperbesar modal dan kemampuan untuk mengembangkan usaha.
2)      Modal yaitu besar kecilnya modal harus diperhitungkan dengan matang karena dapat menentukan mutu dan jumlah produk yang akan dihasilkan.
3)      Bahan mentah dan bahan penolong yaitu ketersediaanya harus terjamin agar mutu dan harga produk tetap bersaing.
4)      Tenaga kerja merupakan faktor ekonomi yang merencanakan, mengorganisasikan, melaksanakan kegiatan, mengontrolnya.
b.    Faktor non ekonomi
1)      Tingkat sosial masyarakat yaitu meliputi tingkat pendidikan, pekerjaan, pendapatan dan selera.
2)      Produk yaitu produk-produk yang dihasilkan badan usaha selalu disesuaikan dengan budaya masyarakat yang menjadi konsumennya.
3)      Lingkungan yaitu karena lingkungan yang aman, sehat, kondisi masyarakat yang baik sangat membantu kelancaran bisnis.
4)      Alam yaitu karena kondisi alam yang tidak bersahabat dapat menggagalkan kegiatan bisnis
5)      Kondisi sosial polotik dan hukum yaitu jika kondisi sosial politik dan hukum negara tempat ia berbisnis tidak stabil makam kegiatan badan usaha tersebut akan terganggu.
6)      Kebijakan pemerintah bisa dilihat dari pengaruh peraturan pemerinah tentang penurunan bea ekspor yang mendorong eksportir meningkatkan kegiatan ekspornya.
Share this article :

1 comment:

  1. bisa di jadiin pedoman buat bisnis nih , thanks gan ....

    ReplyDelete

kum

bayar klick

Popular Posts

Followers

 
Support : Creating Website | Ashar | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. ILMU DAN CERITA - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Netipli Teksiskom